.

Sabtu, 01 September 2012

Selamat Datang di Blog Budaya Jawa Tengah

Wahai sahabat blogger, indah rasanya pagi ini kami tampil dihadapan kalian sesama blogger. Perkenalkan kami siswa dan siswi SMK Negeri 8 Semarang, sebuah sekolah yang terletak di jantung Kota Semarang tepatnya di Jalan Pandanaran II/12 Semarang. Suatu kawasan utama di Semarang karena dekat dengan pusat kota yaitu Lapangan Simpang Lima. 
Kami bertiga berupaya untuk memberikan hal terbaik kepada teman-teman blogger khususnya dalam pelestarian budaya Jawa Tengah yang kami anggap sementara ini sudah mulai terlupakan khususnya oleh generasi muda. Mudah-mudahan dengan blog ini, generasi muda khususnya blogger kembali ingat budaya peninggalan generasi terdahulu yang tidak kalah sama budaya asing. Semoga.

1 komentar:

Azhar entrepreneur mengatakan...

Salam kenal, Saya Alumni SMK 3 Semarang, Blogger Semarang menerbitkan artikel bertema budaya jawa. Kunjungi http://azharmind.blogspot.com/p/blog-page_4.html

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

 
Design by |TIM SMKN 8 SMG|M.Fahmi|Puspa|Adhi|